Saturday 13 February 2016

Ingin Nonton Video Youtube Tapi Dibatasi Usia?? Begini Cara Mengatasinya!



Youtube adalah sebuah situs dimana orang-orang bisa berbagi video mereka untuk ditonton banyak orang. Situs video paling populer ini diciptakan oleh tiga orang mantan karyawan PayPal pada Februari 2005.


Youtube berisi segala jenis video yang ada dalam kehidupan,mulai dari kebiasaan sehari-hari,tips,tutorial,hiburan,dan lain-lain.

Tapi,Youtube mnyediakan fitur bagi pengunggah untuk menggunakan fasilitas batasan usia. Jadi,pengunggah berhak untuk memberi batasan usia pada video yang akan diunggahnya.

Biasanya,video ini adalah video yang dikhususkan untuk orang dewasa,seperti adegan kekerasan misalnya..




Dan untuk mengatasi hal itu,Admin akan tips bagi Kalian yang ingin menonton video Youtube yang dibatasi usia.. Perlu dicatat bahwa,Admin tidak bertanggung jawab terhadap efek yang ditimbulkan. hehe

Tips Pertama

Pertama,silahkan buka video yang memiliki batasan usia.
Admin akan berikan contoh misalnya link videonya seperti berikut:


Nah,pada link tersebut silahkan ubah sedikit. yaitu
  • Hapus tulisan "watch?"
  • Ubah "=" menjadi "/"
Sehingga akan menjadi seperti ini:


Setelah itu,tekan Enter. Maka video akan terbuka..

Tips Kedua

Langkahnya sama seperti diatas,hanya saja pengeditannya berbeda.. Yaitu:
  • Dengan menambahkan "nsfw" pada depan kata "youtube"
Sehingga akan menjadi seperti ini:




Yapp,itulah dua buah tips dari Admin untuk membuka video Youtube yang dibatasi usia. Gunakan dengan bijak yah.

Semoga bermanfaat..

Rekomendasi Untuk Anda × +
9 comments:
Write komentar